Coklat Membantu Kita Lebih Konsentrasi
Ternyata selain nikmat coklat memiliki beberapa manfaat. Meskipun ada sederet anggapan yang salah tentang coklat, namun beberapa fakta dibawah ini mungkin bisa mematahkan beberapa anggapan tersebut.
- Coklat merupakan sumber makanan yang kaya antioksidan. Antioksidan merupakan substansi yang dapat membantu sel-sel tubuh mengatasi kerusakan.
- 2 sendok makan kakao memiliki kandungan antioksidan lebih banyak dari teh hijau hingga 4 kali lipatnya.
- Coklat membantu kelancaran darah, bermanfaat untuk kesehatan jantung, menurunkan kadar kolesterol, serta menurunkan tekanan darah tinggi.
- Panduan mengkonsumsi cokelat oleh ahli gizi adalah 60 gr atau 200 kalori per hari. Satu cokelat batangan mengandung 200 kalori.
- Belum pernah ada penelitian yang menunjukkan bahwa coklat menmbulkan kegemukan, oleh karena itu anggapan bahwa coklat menimbulkan kegemukan adalah salah.
- Kandungan zat besi yang tinggi pada coklat mampu mencegah kelelahan, iritabilisasi dan sakit kepala. Kecukupan zat besi akan membantu anda lebih konsentrasi.
- Sakit gigi bukan berasal dari coklat melainkan kandungan gula dalam makanan yang tersisa di dalam rongga mulut.
- Menurut Journal of the American Medical Association tidak ada keterkaitan antara coklat dengan jerawat.
- Coklat tidak menyebabkan hiperaktif
Sumber ! |
Tidak ada komentar:
Posting Komentar